Salah satu model barunya adalah dari sisi kameranya yang sekarang menggunakan kamera pop-up sama seperti yang di gunakan pesaing pesainya Oppo dan vivo yang lebih dulu menggunakannya Zenfone 6 dilengkapi dengan fitur keamanan khusus yang dapat mendeteksi apabila smartphone terjatuh dari gengaman kamera Pop-up akan langsung masuk ke posisi awalnya.
Asus Zenfone 6 juga telah menggunakan Chipset Snapdragon 855,dan menggunakan layar Full HD+ dan layar dengan ukuran 6,4 inch full layar tidak ada notch di layar untuk kamera, yang membuat Asus Zenfone 6 cocok bagi para gamer MObile, bermain PUBMobile, Mobile Legend tentu sangat puas dengan layar yang luas,dan disupport juga dengan batrai 5.000mAh yang membuat gamer bisa bermain semakin lama.
Asus zenfone 6 masih memiliki fitur jack audio 3.5mm yang kebanyakan Smartphone skarang tidak lagi digunakan seperti Iphone.
Berikut spesifikasi lengkap dari Asus Zenfone 6 :
Layar
|
6,4 inch, IPS LCD, Full HD+
|
Pelindung Layar
|
Gorilla Glass
6
|
Bodi
|
Kaca dengan Gorilla Glass dan
rangka alumunium
|
Chipset
|
Qualcomm
Snapdragon 855
|
GPU
|
Adreno 640
|
RAM
|
6 GB & 8
GB
|
ROM
|
64 GB, 128, 256 GB
|
Card slot
|
microSD up to
1 TB
|
Kamera utama
|
48 MP, f/1.8, 26mm (wide),
1/2", 0.8µm, Laser/PDAF
|
Kamera
kedua
|
13 MP, f/2.4,
11mm (ultrawide)
|
Port USB
|
Type C, jack audio 3,5 mm
|
Koneksi
|
WiFi,
Bluetooth 5.0, NFC, FM Radio, 4G LTE
|
SIM Slot
|
Dual
|
Sensor
|
Fingerprint
(di belakang bodi),accelerometer, gyro, proximity, compass
|
Baterai
|
5.000 mAh with Quick Charge 4.0
18W
|
Warna
|
Midnight
Black, Twilight Silver
|
Dimensi
|
159.1 x 75.4 x 9.2 mm
|
Bobot
|
190 gram
|
OS
|
ZenUI 6 berbasis Android 9
|
Asus Zenfone 6 di bandrol dengan harga 499 Euro (Rp 8.1jutaan) untuk varian 6GB RAM/ 64GB dan untuk varian 6GB / 128GB dibandrol dengan harga 559 Euro (Rp 9.1jutaan) dan untuk varian tertingginya yaitu 8GB RAM / 128GB dibandrol dengan harga (Rp 9.7jtaan) tanggal 25 mei Asus Zenfone 6 akan terseida dipasar Eropa dan AS, kita harapkan akan segera memasuki pasar indonesia.
0 Comments